Saturday, April 27, 2024
spot_img

BMKG Amati Gerhana Matahari di Gedung TDMRC

BANDA ACEH | ACEHKITA.COM — Gerhana Matahari Total (GMT) akan terjadi di Indonesia pada Rabu, 9 Maret 2016. Di Aceh, Stasiun Geofisika Mata Ie akan mengamati fenomena langka itu dari puncak gedung TDMRC di kawasan Ulee Lheue, Banda Aceh.

Di atas gedung Tsunami and Disaster Mitigation Research Center itu, Stasiun Geofisika akan memasang teropong untuk pengamatan gerhana. “Kita memilih gedung TDMRC,” ujar Kepala Stasiun Geofisika Eridawati.

Pemantauan gerhana di Banda Aceh itu akan dimulai pada pagi hari. Diperkirakan, gerhana terjadi pada pukul 07.21 WIB sampai dengan 08.26 WIB dengan magnitudo 75 persen sampai 86 persen. []

GHAISAN

Redaksi
Redaksihttp://www.acehkita.com
ACEHKITA.COM hadir sejak 19 Juli 2003. Kami bisa dihubungi via @acehkita, redaksi[at]acehkita[dot]com

Baca Tulisan Lainnya

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Stay Connected

0FansLike
21,903FollowersFollow
24,500SubscribersSubscribe
- Advertisement -

TERBARU